Daftar Rencana Kegiatan Desa Tahun 2019

Daftar Rencana Kegiatan Desa Tahun 2019

Berikut ini Daftar Rencana Kegiatan Desa yang akan dilaksanakan pada Tahun Anggaran 2019. Daftar rencana kegiatan desa ini berdasarkan Peraturan Desa Ciburial Nomor 8 Tahun 2018 Tentang Tentang Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP Desa) Desa Ciburial Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung Tahun Anggaran 2019 (Lembaran Desa Ciburial Tahun 2018 Nomor 8).

1. Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa
  • Penyediaan Penghasilan Tetap Kepala Desa
  • Penyediaan Tunjangan Kepala Desa dari Bantuan Keuangan Provinsi
  • Penyediaan Penghasilan Tetap Perangkat Desa
  • Penyediaan Tunjangan Perangkat Desa dari Bantuan Keuangan Provinsi
  • Penyediaan Jaminan Kesehatan Bagi Kepala Desa dan Perangkat Desa
  • Penyediaan Jaminan Ketenagakerjaan Bagi Kepala Desa dan Perangkat Desa
  • Penyediaan ATK dan Fotocopy
  • Penyediaan Alat dan Bahan Kebersihan Kantor
  • Penyediaan Honorarium PKPKD dan PPKD
  • Tunjangan Operasional Penjabat Kepala Desa PNS
  • Penyediaan Pakaian Seragam Perangkat Desa dan Atribut
  • Biaya Transportasi Perjalanan Dinas
  • Penyediaan Operasional Pemerintah Desa (Pembayaran Listrik/ Telpon/ Internet/ Air)
  • Operasional Pemerintah Desa
  • Penyediaan Tunjangan BPD
  • Penyediaan Operasional BPD
  • Penyediaan Insentif/ Operasional RT dan RW
  • Biaya Operasional LPMD
  • Tunjangan Lembur Perangkat Desa
  • Tunjangan Petugas Umum Kantor Desa
  • Transaksi Keuangan (Admin Bank)
  • Tunjangan Hari Raya aparatur dan lembaga desa
  • Tunjangan Purnabakti Aparatur Desa
  • Tunjangan Kematian Perangkat Desa
  • Pengadaan Sarana Perkantoran (Mebeulair)
  • Pemeliharaan Prasarana Kantor
  • Pemeliharaan Gedung Kantor Desa
  • Pemutakhiran Profil Desa
  • Penyelenggaraan Musyawarah Desa
  • Penyelenggaraan Musrenbang Desa
  • Penyusunan Dokumen Perencanaan Desa (RPJMDes/ RKPDes)
  • Penyusunan Dokumen Keuangan Desa
  • Penyusunan Kebijakan Desa (Legislasi)
  • Penyusunan Laporan Kepala Desa dan Laporan Akhir Tahun Anggaran
  • Penyediaan Smartphone dan Kuota Untuk Ketua RW (Program Sapa Warga)
  • Penyediaan Papan Informasi/ Baligho APBDesa
  • Pengadaan Komputer untuk mendukung Sistem Informasi Desa
  • Dukungan Pelaksanaan dan Penyelenggaraan Pilkades
  • Partisipasi Penyelenggaraan Lomba antar desa
  • Pembangunan Patok batas wilayah(RT dan RW)
2. Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa
  • Bantuan Bagi kegiatan Sekolah Paket A,B,C
  • Pengelolaan Perpustakaan Milik Desa
  • Dukungan Pendidikan Bagi Siswa Tidak Mampu/ Berprestasi
  • Dukungan Pendidikan Bagi Anak Dengan Kedisabilitasannya
  • Pemeliharaan Kendaraan Layanan Desa Siaga Kesehatan
  • Pembangunan Posyandu RW 10
  • Pembangunan TPT RW 06
  • Pembangunan TPT RW 10
  • Peningkatan Jalan Desa RT 01 RW 05 (Rabat Beton
  • Peningkatan Jalan Desa RW 11 (Rabat Beton)
  • Peningkatan Jalan Desa Kp. Lebaksiuh (Rabat Beton)
  • Peningkatan Jalan Lingkungan Kp. Sekebuluh (Rabat Beton)
  • Peningkatan Jalan Lingkungan Kp. Ciburial (Hotmix)
  • Peningkatan Jalan Lingkungan Kp. Ciburial (Rabat Beton)
  • Peningkatan Jalan Lingkungan RT 04 RW 05 (Rabat Beton)
  • Rehabilitasi Jembatan RW 01
  • Rehab Rumah Tidak Layak Huni Tati Rubiah (RT 03 RW 05)
  • Rehab Rumah Tidak Layak Huni Iin ( RT 03 RW 05)
  • Rehab Rumah Tidak Layak Huni Irah (RT 02 RW 03)
  • Rehab Rumah Tidak Layak Huni Eda (RT 03 RW 10)
  • Rehab MCK RW 08
  • Pipanisasi Air Bersih Cibitung
  • Pembangunan Sistem Pembuangan Air Limbah (SPAL) RW 12
  • Pembangunan Drainase RW 02
  • Pengelolaan dan Pengembangan Website Desa
3. Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa
  • Penguatan dan Peningkatan Kapasitas Tenaga keamanan (Satlinmas Desa)
  • Kegiatan Peringatan Hari Besar Nasional/ Perayaan Hari Kemerdekaan RI
  • Dukungan Penyelenggaraan Peringatan Hari Besar Nasional/PHBI
  • Pembinaan Karang Taruna Desa
  • Pembinaan LPMD
  • Pembinaan Kegiatan PKK (10 Program PKK)
  • Perlombaan Administrasi RW Tingkat Desa
4. Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa
  • Bantuan Insentif Guru PAUD
  • Bantuan Insentif Guru Taman Belajar Keagamaan
  • Bantuan Insentif Untuk Kader Kesehatan
  • Pelatihan Kader Kesehatan Masyarakat
  • Pengelolaan Sanggar Seni Budaya Desa
  • Penyelenggaraan Festival Kesenian dan Kebudayaan Tingkat Desa
  • Dukungan Kegiatan Pelaksanaan Pekan Olahraga Desa (PORDes)
  • Penyediaan Sarana Prasana Olahraga Tenis Meja
  • Peningkatan Kapasitas Kepala Desa dan Perangkat Desa
  • Peningkatan Kapasitas BPD
  • Pelatihan/ Pendampingan Pengelolaan BUM Desa oleh tenaga ahli yang dilaksanakan oleh Desa
  • Kegiatan Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat
  • Fasilitas Sarana Prasarana dan Operasional Pusat Kesejahteraan Sosial (Puskesos)
5. Bidang Penanggulangan Bencana, Keadaan Darurat dan Mendesak
  • Penanggulangan Bencana
  • Keadaan Darurat
  • Keadaan Mendesak

Tinggalkan sebuah komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Satu pemikiran di “Daftar Rencana Kegiatan Desa Tahun 2019”

Enable Notifications OK No thanks